22 Jun 2016

Full-Time Lowongan Kerja PT. Panin Dai-Ichi Life

PT. Panin Dai-Ichi Life – Diposting oleh Karir

NOTE: Daftar lowongan pekerjaan ini telah berakhir dan mungkin sudah tidak lagi relevan!

Deskripsi Pekerjaan

PT PANIN DAI-ICHI LIFE | Company Profile
Panin Life adalah salah satu perusahaan asuransi jiwa terkemuka yang telah melayani masyarakat Indonesia selama lebih dari 40 tahun. Merupakan bagian dari Panin Group of Companies yang bergerak di industri jasa keuangan. Didukung jaringan pelayanan dan pemasaran melalui agen, karyawan, serta berbagai mitra bisnis di berbagai kota besar di Indonesia, Panin Life bertumbuh dengan kepercayaan nasabahnya melalui reputasi pelayanan yang sangat baik, terutama dalam pembayaran klaim yang cepat dan terpercaya.

Dai-ichi Life merupakan salah satu perusahaan asuransi jiwa terbesar di Jepang yang mempunyai pengalaman lebih dari 110 tahun dalam industri asuransi jiwa dengan jaringan bisnis internasional di berbagai negara di dunia. Dai-ichi Life juga terdaftar sebagai perusahaan publik di Jepang dengan peringkat “A” dari Fitch dan peringkat “A+” dari Standard & Poor’s (per Juni 2015).

Pada tahun 2013, Panin Life dan Dai-ichi Life memasuki suatu era baru untuk membentuk kerjasama joint-venture yang kuat dengan nama Panin Dai-ichi Life. Melalui rangkaian produk yang inovatif dan komprehensif, Panin Dai-ichi Life menyediakan berbagai pilihan program proteksi yang disesuaikan bagi kebutuhan nasabah individu maupun korporat, terutama produk asuransi jiwa, investasi, dan Syariah. Panin Dai-ichi Life berkomitmen untuk menjaga pelayanannya pada standar profesionalisme dan integritas yang tertinggi.

Saat ini membuka kesempatan kerja, sebagai :

1. Junior Software Developer

Responsibilities :

• Translate business requirements into system design.
• Develop new System Solutions, Enhancements and Bug Fixes; develop new applications as per the requirement.
• Perform Functional Test and Integration Test with other business applications.
• Support user and fix identified bugs during User Acceptance Test.
• Perform data conversion, together with the related users, during implementation phase
• Prepare and maintain programming and technical documentation for each new System Solution.

Qualifications :

• Minimum Bachelor’s Degree, Computer Science/Information Technology or equivalent.
• Work experience preferred but fresh graduates are welcome
• Possess good skill and knowledge in application programming, such as Delphi, VB (VB6 &VBNet), Web Application, Java Web ( J2EE Programming ) , Mobile Programming (Android, IOS ), SQL Server, preferably familiar with Crystal Reports and MySQL.
• Eager and able to learn new technologies very quickly and resolve any problems involved in integrating new technologies.
• Good command in English.
• Hardworking, good attitude, good interpersonal and communication skill, good team work, and able to perform under pressure.
• Willing to work in Jakarta

2. Medical Underwriter

Responsibilities :

Review individual insurance policy applications to evaluate the degree of risk involved and determine acceptance of the applications.

Qualifications :

• Medical Doctor who has finished internship program.
• Able to work in a team with positive attitude & accountability and continuous learning.
• Good analytical thinking with accuracy and speed of work.
• Good interpersonal and communication skills.

3. Accounting

Responsibilities :

• Prepare Souvenir Journal, and other income report.
• Prepare petty cash journal & reconcile petty cash/ stock opname report.
• Provide monthly cash advance report & follow up outstanding advance.
• Prepare new fixed asset journal, prepare monthly depreciation expense journal, provide fixed assets report.
• Prepare journal related to salary and others, provide salary reconciliation.
• Provide all jounal related to reinsurance transactions; settle receivable & payment for reinsurance transactions; reconcile reinsurance receivable, payable, claim & premium.

Qualifications :

• Majoring in Accounting.
• 1 year experience in the same area preferred, bur fresh graduate are welcomed to apply.
• Good in Ms. Office.
• Able to work in a team and handle pressure.

4. Admin Support

Responsibilities :

• Responsible for all administrations job.
• Developing & providing all reports requested by Management.

Qualifications :

• Good in Ms. Office, especially Ms. Excel.
• Good in teamwork
• Good logical thinking, critical and decisive.

General Requirements ::

• Minimum Bachelor Degree
• Good command in English
• High level of integrity and commitment with pro-active and positive attitude to deliver result

Cara Melamar

CV dapat dikirimkan ke :

[email protected]

dan di CC ke :

[email protected] / [email protected]

Dengan menuliskan Posisi yg dilamar sebagai Subject.

Posisi Pekerjaan: Accounting. Tipe Pekerjaan: Full-Time.

1,146 kali dilihat, 2 hari ini

Dear Biemers,

Berikut cara melamar lowongan kerja:
Bagi alumni silahkan tap tombol "Melamar Online".
Bagi mahasiswa aktif silahkan melamar lowongan kerja full time ataupun magang melalui portal mahasiswa di bagian: News & Event > Informasi Lowongan Kerja

Harap mempersiapkan CV dan dokumen lainnya sebaik-baiknya.
Informasi lebih lengkap dapat menghubungi ACC di nomor whatsapp 081-1993-9090
Best Wishes & Good Luck

Apply online hanya untuk alumni UBM...